Elon Musk Siapkan Superkomputer Terbesar untuk Lawan Meta, Google, dan OpenAI

loading… Superkomputer itu akan merangkai 100.000 chip Nvidia dan rencananya bakal beroperasi pada September 2025. Foto: AFP/Firdia Lisnawati JAKARTA – Para miliarder dan perusahaan teknologi saat ini sedang berlomba-lomba untuk membuat superkomputer. Termasuk juga Elon Musk. Kepada investor, ia menyebut rencana untuk membangun superkomputer yang dijuluki “gigafactory of compute”. Apa tujuannya? Musk mengatakan, superkomputer itu…

Read More

Aktris Scarlett Johansson Kesal Suaranya Dipakai OpenAI Tanpa Izin

loading… Scarlett Johansson menyebut OpenAI menggunakan suara dan ciri khasnya tanpa izin untuk asisten suara Sky. Foto: AP/Manuel Balce Ceneta JAKARTA – Aktris Scarlett Johansson sedang kesal dengan OpenAI. Sebab, ia menuduh OpenAI menggunakan suaranya untuk salah satu asisten suara di ChatGPT. Padahal, Johansson telah menolak memberikan izin kepada perusahaan untuk melakukannya. Pernyataan Johansson pada…

Read More

Rendahnya Kesadaran Keamanan TI Faktor Utama Kebocoran Data

loading… Kasus pencurian data semakin marak dengan beragam modus. FOTO/ DAILY JAKARTA – Kasus kebocoran data memang semakin marak terjadi, baik di Indonesia maupun di dunia. Hal ini tentu saja menimbulkan kekhawatiran bagi banyak pihak. Melihat situasi ini, Equnix Business Solutions resmi meluncurkan fitur ESE 11DB/PostgresTM dengan fitur terbaru ini menjadi salah satu pemenuhan kebutuhan…

Read More

Meta dan Microsoft Digugat Keluarga Korban Penembakan Texas

loading… Meta dan Microsoft Digugat. FOTO/ DAILY TEXAS – Keluarga korban penembakan sekolah dasar di Uvalde, Texas, pada 2022 melayangkan dua gugatan hukum pada Jumat (24/5) terhadap Meta, perusahaan game Activision Blizzard dan perusahaan induknya Microsoft; serta produsen senjata api Daniel Defense. Dalam gugatannya, keluarga korban mengatakan bahwa perusahaan-perusahaan tersebut bekerja sama untuk memasarkan senjata…

Read More

Hacker Ini Diwajibkan Berikan Gajinya ke Nintendo Seumur Hidup

loading… Gary Bowser diwajibkan berikan gajinya ke Nintendo. FOTO/ UNILAD NEW YORK – Gary Bowser, seorang peretas yang terkenal karena perannya dalam kelompok peretas Team Xecuter, dihukum untuk membayar 25-30% dari gajinya ke Nintendo selama sisa hidupnya. Hal ini merupakan konsekuensi dari perannya dalam mengembangkan dan menjual perangkat lunak yang memungkinkan pengguna untuk memainkan game…

Read More

Teknologi AI Semakin Berkembang, Solusi Otomatisasi Proses Diperkenalkan

loading… PT Endress+Hauser Indonesia. meresmikan perluasan kantor baru. FOTO/ DOK SINDOnews JAKARTA – Penerapan Solusi Otomatisasi Proses di Indonesia semakin marak seiring dengan perkembangan teknologi dan kesadaran akan pentingnya efisiensi dalam berbisnis. Berbagai perusahaan dari berbagai sektor mulai mengadopsi teknologi ini untuk mengotomatisasi tugas-tugas manual yang berulang, meningkatkan produktivitas, dan mengoptimalkan biaya. Seperti yang dilakukan,…

Read More

Fitur Baru AI Google Memberikan Hasil yang Aneh dan Berbahaya

loading… Fitur Baru AI Google . foto/ Daily MENLO PARK – Google baru saja meluncurkan Ikhtisar AI, sebuah fitur yang dirancang untuk memberikan hasil pencarian yang dihasilkan AI. Seperti dilansir dari IFL Science, Minggu (26/5/2024), Namun, sejak peluncurannya, fitur ini telah menuai banyak kritikan karena menghasilkan jawaban yang lucu dan bahkan berbahaya. Pengguna media sosial…

Read More

Ancaman Denda Rp500 Juta Per Konten Judi Online Kominfo, Google Jadi Sasaran Utama

loading… Platform OTT harus waspada dan bersih-bersih konten judi online di platform mereka. Foto: Kominfo JAKARTA – Menteri Komunikasi dan Informatika punya cara berbeda untuk memberantas konten judi online. Yakni, memberikan denda kepada platform OTT yang terindikasi mempromosikan judi online. Tidak main-main, dendanya mencapai Rp500 juta per konten. “Saya ingin menyampaikan peringatan keras kepada seluruh…

Read More

Samsung Mulai Kembangkan Chip 2 Nm untuk Galaxy S26

loading… Samsung bermaksud untuk memimpin dalam produksi chip 2 Nm dengan meluncurkan chip unggulannya sedini mungkin. Foto: SEIN JAKARTA – Galaxy S25 baru akan rilis tahun depan. Tapi, saat ini Samsung juga sudah mengembangkan chip baru untuk 2 tahun kedepan. Yakni, SoC (System on Chip) Exynos 2600 untuk Galaxy S26. Chip itu diperkirakan mengusung arsitektur…

Read More

7 Alasan Ilmiah Mengapa Judi Online Mudah Bikin Kecanduan

loading… Judi online mudah sekali membuat pemain ketagihan karena beberapa alasan. Foto: thethaoqq188news/Aldhi Chandra Setiawan JAKARTA – Indonesia memang sedang darurat judi online. Menurut PPATK, ada 168 juta transaksi online terkait judi online pada 2023 dengan peredaran uang mencapai Rp327 triliun. PPATK juga mengidentifikasi ada 2,3 juta pemain judi online pada 2023. 80 persen diantaranya…

Read More